Jumat, Mei 9, 2025
Kaltara Grande News
  • Home
  • Nasional
  • Internasional
  • Daerah
    • Kalimantan Utara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pariwisata
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Internasional
  • Daerah
    • Kalimantan Utara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pariwisata
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
Kaltara Grande News
No Result
View All Result
Home Kalimantan Utara

Berdiri Secara Mandiri, Kelompok Seni Tulung Agung Baru Diperhatikan Gubernur Zainal

by Grande Media
08/01/2024
in Kalimantan Utara
0
Berdiri Secara Mandiri, Kelompok Seni Tulung Agung Baru Diperhatikan Gubernur Zainal

BANTUAN: Gubernur Provinsi Kaltara, Zainal Arifin Paliwang Bersama Ketua Pembina Kelompok Kesenian Tulung Agung, Desa Tanjung Buka, Eko saat menyerahkan bantuan.

Share on FacebookShare on Twitter

TANJUNG SELOR – Di sela-sela kunjungan kerja ke Desa Tanjung Buka beberapa waktu yang lalu. Gubernur Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) Zainal Arifin Paliwang tidak hanya memberikan bantuan sambungan listrik secara gratis kepada masyarakat.

Namun juga memberikan bantuan untuk kelompok kesenian setempat untuk kelestarian kesenian khas Tulung Agung.

Menariknya, bantuan ini diberikan langsung kepada Zainal Arifin Paliwang setelah mengetahui bahwa kelompok kesenian tari Desa Tanjung Buka merupakan kelompok kesenian yang berdiri secara mandiri.

“Saya tidak ada maksud apa-apa, tapi ini murni kepedulian saya yang melihat semangat masyarakat di sini dalam melestarikan kesenian lokal yang mereka bawa dari kampung halaman,” kata Gubernur Zainal, Sabtu, 6 Januari 2024.

Gubernur mengaku cukup terkejut melihat penampilan kelompok kesenian Tulung Agung, Desa Tanjung Buka yang didominasi dengan para orang tua tanpa ada satupun anak muda yang bergabung.

Sehingga dengan adanya bantuan secara pribadi sebesar Rp 5 juta itu diharapkan mampu menjadi modal awal kelompok tari Tulung Agung dalam mengembangkan kelompok dan menggaet kaum muda sebagai salah satu pewaris kesenian lokal.

“Akan percuma jika kesenian lokal kita, tidak kita wariskan kepada generasi muda dan generasu muda juga wajib peduli dengan kebudayaan dan keseniannya,” harapnya.

“Harapan kita ke depan kelompok kesenian ini dapat berkembang dan itu harus kita suport, sebagai bentuk mitra masyarakat bersama pemerintah,” tambahnya.

Sementara itu, Ketua Pembina Kelompok Kesenian Tulung Agung, Desa Tanjung Buka, Eko mengaku tidak menyangka kelompok seninya tersebut mendapat perhatian langsung orang nomor satu di Kaltara.

Menurutnya, selama ini kelompok keseniannya hanya berdiri secara mandiri dan kurang mendapat perhatian. Sehingga dengan adanya suport dari Gubernur Kaltara ia berharap kelompok keseniannya dapat berkembang dengan lebih baik lagi.

“Saya tidak menyangka karena beliau langsung merespon dan membantu kita, tentu saya bersama anggota sangat bersyukur dan berterima kasih kepada beliau. Dan kita juga mendoakan yang terbaik untuk Gubernur Kaltara,” pungkasnya. (*/tmz)

Previous Post

Evaluasi Kinerja Jajarannya, Kapolda Kaltara Pimpin Anev Bulanan

Next Post

Lapas Nunukan Dukung KPU Sukseskan Pemilu 2024 Melalui Data Pemilih Warga Binaan

Berita Lainnya

Wagub Kaltara Apresiasi Kunjungan BNPP RI di Perbatasan
Kalimantan Utara

Wagub Kaltara Apresiasi Kunjungan BNPP RI di Perbatasan

08/05/2025
Mentan RI Ajak Petani Kaltara Tingkatkan Indeks Pertanaman dan Irigasi
Kalimantan Utara

Mentan RI Ajak Petani Kaltara Tingkatkan Indeks Pertanaman dan Irigasi

08/05/2025
Kunjungi Sajau Hilir, Mentan RI Dorong Percepatan Tanam dan Swasembada Pangan 2025
Kalimantan Utara

Kunjungi Sajau Hilir, Mentan RI Dorong Percepatan Tanam dan Swasembada Pangan 2025

08/05/2025
Halalbihalal IKAT Tanjung Selor, Ajang Perkuat Silaturahmi Warga Toraja
Kalimantan Utara

Halalbihalal IKAT Tanjung Selor, Ajang Perkuat Silaturahmi Warga Toraja

08/05/2025
BI Hadir di Pasar Gusher: Yuk Kenali Ciri Keaslian Uang Rupiah
Kalimantan Utara

BI Hadir di Pasar Gusher: Yuk Kenali Ciri Keaslian Uang Rupiah

08/05/2025
Optimis Penuhi Target Swasembada, Gubernur Segera Tindaklanjuti Arahan Mentan
Kalimantan Utara

Optimis Penuhi Target Swasembada, Gubernur Segera Tindaklanjuti Arahan Mentan

07/05/2025
Next Post
Lapas Nunukan Dukung KPU Sukseskan Pemilu 2024 Melalui Data Pemilih Warga Binaan

Lapas Nunukan Dukung KPU Sukseskan Pemilu 2024 Melalui Data Pemilih Warga Binaan

Pelanggaran Pemilu “Money Politik” Diduga Dilakukan Caleg di Nunukan

Pelanggaran Pemilu “Money Politik” Diduga Dilakukan Caleg di Nunukan

KSKP dan Polsek Sebatik Barat Amankan Pelaku Tindak Pidana Pencurian

KSKP dan Polsek Sebatik Barat Amankan Pelaku Tindak Pidana Pencurian

Discussion about this post

Kaltara Grande News

Tentang Kami

  • Home
  • Iklan & Advetorial
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi & Manajemen
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

Follow Us

Copyright © 2022, PT Media Grande Kaltara.

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Internasional
  • Daerah
    • Kalimantan Utara
    • Tarakan
    • Bulungan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pariwisata
  • Pendidikan
  • Opini

Copyright © 2022, PT Media Grande Kaltara.